PERMASALAHAN
Di era modern, banyak orang yang ingin menjaga kesehatan dengan bahan alami seperti jamu tradisional. Namun, ada beberapa kendala yang sering dihadapi:
1. Keterbatasan Waktu: Membuat jamu kunyit asam secara manual memakan waktu cukup lama, mulai dari memarut kunyit, merebus, hingga menyaringnya.
2. Praktis dan Mudah Dibawa: Jamu cair sulit dibawa bepergian, dan daya tahannya terbatas tanpa bahan pengawet.
3. Rasa yang Kurang Konsisten: Jamu buatan rumah seringkali memiliki rasa yang berbeda-beda tergantung pada cara pengolahan.
SOLUSI
Kami menghadirkan solusi praktis dengan mengubah jamu kunyit asam menjadi bubuk instan yang tetap menjaga kualitas dan khasiat alaminya. Beberapa keunggulan produk ini antara lain:
- Praktis dan Cepat: Cukup larutkan dalam air hangat, dan jamu kunyit asam siap diminum.
2. Tahan Lama: Dikemas dengan teknologi modern untuk menjaga kualitas dan daya tahan produk tanpa bahan pengawet.
3. Mudah Dibawa: Kemasan ringan dan praktis cocok untuk aktivitas sehari-hari atau perjalanan.
.
TESTIMONI
Safina
